Rabu, 25 September 2013

SSH


Pengertian SSH ( Apa Arti SSH ? )


      SSH ( Secure Shell ) adalah protokol jaringan yang memungkinkan pertukaran data melalui saluran aman antara dua perangkat jaringan. Terutama banyak digunakan pada sistem berbasis Linux dan Unix untuk mengakses akun shell, SSH dirancang sebagai pengganti Telnet dan shell remote tak aman lainnya, yang mengirim informasi, terutama kata sandi, dalam bentuk teks sederhana yang membuatnya mudah untuk dicegat. Enkripsi yang digunakan oleh SSH menyediakan kerahasiaan dan integritas data melalui jaringan yang tidak aman seperti Internet.

5 Website Terbaik untuk Mendownload Aplikasi Portable

5 Website Terbaik untuk Mendownload Aplikasi Portable Aplikasi portable adalah aplikasi yang bisa dijalankan tanpa harus diinstall terlebih dahulu. Kamu bisa menyimpan aplikasi ini di USB Flashdisk dan menjalankannya langsung dari flashdisk tersebut. Aplikasi portable sangat bermanfaat bagi kamu yang tergolong mobile, sehingga bisa menjalankan aplikasi favorit kamu di komputer lain tanpa harus menginstallnya terlebih dahulu.

E-mailE-Mail (Electronic Mail) adalah sebuah fasilitas komunikasi dalam Internet yang berfungsi mengirim surat secara elektronik yang dapat menjangkau ke seluruh dunia. Dibandingkan dengan surat biasa, e-mail mempunyai keunggulan yang lebih aman serta tidak membedakan jarak dan waktu. Secara garis besar,E-mail dapat dibedakan menjadi dua, yaitu e-mail berbasis SMTP/POP dan e-mail berbasis web. Berikut Penjelasan dari E-Mail berbasis SMTP/POP dan E-Mail berbasis Web :